24 Apr 2022

Dendang Saweu Pasar

Oleh Bung Syarif

 


Praja Wibawa Kuta Raja gegap gempita

Menyambut Walikota Saweu Pasar di Kuta Raja

Tuan Zakwan semakin ceria diapit oleh pasukan yang luar biasa

 

Pasar Aceh pusat transaksi ekonomi di Kuta Raja

Semua kebutuhan warga ada disana

Walikota nak menyapa pedagang guna memastikan  stabilitas harga

 


Praja Wibawa sungguh luar biasa

Menemani Walikota tuk berbelanja

Dikawal khusus dengan seksama

 


Danton Muda cukup gagah

Bersama Yahli dan Danru Ferdiansyah

Dampingi Walikota kunker di Pasar Aceh tuk berbelanja

Guna memastikan harga normal di penghujung Ramadhan

 

Jalan-jalan di Kuta Raja

Singah sekejap di Pasar Aceh

Jika tuan ada kemudahan rezeki

Jangan lupa sisihkan rezki bagi keluarga yang kurang mampu

 

*Goresan Pena Praja Wibawa Kota Banda Aceh, Sekretaris Forum Muda Lemhannas Aceh

                                                         

Tidak ada komentar: