9 Sep 2024

Umi Dayah Kota Banda Aceh Bereh


Oleh Bung Syarif*

Dengarkan kisah aduhai

Dendang membersamai Kabilah Dayah Kota

Membangun kebersamaan itu harus bergelora

Sang Legendaris selalu tampil ceria

Habeuh beu habeuh hansep tuleh

 

Dengarkan kisah aduhai

Dendang membersamai Kabilah Dayah Kota

Ayam Kalasan dan Pramugari makanan kesukaan punggawa dayah Kota

Membersamai Umi-Umi Caem selalu bergembira

Berbagai menu istimewa terhampar di meja makan-nya


Ayah Samsuar menyapu bersih makanan-nya

Bunda Fatimah dan Bunda Dahliana semakin ceria

Bunda Rosiana tambo ciek lagi makanan-nya

Tuan Nazaruddin mencicipi makanan diatas meja-nya

Tuan Marwan harus menjaga stamina

Jangan terlena dengan hidangan diatas meja

Entar Asam urat bertambang tensi-nya

 

*Goresan Pena Punggawa Dayah Kota Banda Aceh

 

Tidak ada komentar: