21 Agu 2024

Ketua ICMI Banda Aceh dekat dengan Ulama Dayah


Oleh Bung Syarif*

Dengarkan kisah aduhai

Dendang kiprah Ketua ICMI Kota Banda Aceh dipusaran Ibukota

Berbagai giat kenegaraan dilakoni-nya

Tuan Iskandar, S.Sos, M.Si sang Ketua ICMI Kota Banda Aceh semakin ancak bana

 

Dengarkan kisah aduhai

Dendang kiprah Ketua ICMI Kota Banda Aceh dipusat Ibukota

Keramah tamahannya tak diragukan punggawa dayah kota

Kelincahannya dalam membangun relasi dengan ulama dayah kota tak diragukan kolega

Selalu membersamai ulama dayah dalam giat kenegaraan-nya

Kami punggawa dayah kota sering membersamai-nya

 

Dengarkan kisah aduhai

Dendang kiprah Ketua ICMI Kota Banda Aceh dipusat Ibukota

Banyak giat pentadbiran dayah Bapak Pj Walikota mengutuskan-nya

Staf Ahli Walikota Bindang Politik, Hukum dan Pemerintahan selalu tampil mempesona

Abi dan Umi senang pada gaya-nya

Kami punggawa Dayah Kota sering diajak ngopi darat oleh-nya

 

*Goresan Pena Kabid SDM dan Manajemen Disdik Dayah Kota Banda Aceh, Pengurus ICMI Kota Banda Aceh

Tidak ada komentar: