4 Jan 2022

Personil WH Kota Banda Aceh Jalin Mitra Bestari dengan Ormas Islam

Satpol PP dan WH Kota Banda Aceh dibawah kepemimpinan Ardiansyah, S.STP. M.Si di awal Tahun 2022 terus melakukan berbagai strategi dalam Penegakan dan Pembinaan  Syariat Islam, sinergisitas menjadi penting. Pola pergerakan dan pembinaan juga dirubah dengan pendekatan santun, sigap dan berwibawa, ungkap Ardiansyah melalui Yusmansyah, SH Kasi Pembinaan dan Pengawasan Syarit Islam, Selasa 4 Januari 2022 langkah awal mengandeng DPW ISKADA Kota Banda Aceh dalam melakukan pembinaan kedepan, pola-pola kemitraan ini menjadi penting. Diawal Tahun 2022 Kasi Pembinaan dan Pengawasan memberikan bungong jaro kepada Deni TA Ketua DPW ISKADA Banda Aceh, semoga bermamfaat, Kita akan terus bersinergi dengan OKP dan Ormas Islam dalam melakukan Pengawasan dan Pembinaan Pelanggaran Syariat Islam.

Tidak ada komentar: