Kita dilahirkan dari induk semang organiasasi yang sama
ISKADA namanya, Ormas Islam yang hanya ada di Tanah Rencong
Di ISKADA kita diajarkan cara berdakwah sesuai bakat dan talenta
Ada yang lewat mimbar, lewat seni ada juga yang lewat tulisan
Berdakwah itu banyak ragamnya
Spirit dakwa itu penuh kebaikan, kelembutan dan sarat informasi yang bermakna
Berdakwah itu butu seni dan konsisten
Bendakwah sejatinya sejalan antara cakap dengan perbuatan
Bunga rampai dakwah itu sesuai profesi
Apapun profesinya ladang dakwah itu luas
Dinda nasa`i memilih jalan bisnis dalam berdakwah
Intinya kader ISKADA wajib berdakwah, soal metode silahkan berbeza
Krue semangat....
Jangan minder dalam berdakwah
Teruslah konsisten dalam menabur kebaikan
Membantu Agama Allah, rezeki mudah
*Goresen Pena Sekjen DPP ISKADA Aceh, 25 Januari 2021
Tidak ada komentar:
Posting Komentar