Laman

14 Jul 2023

Santri DTI kembali ukir prestasi

Oleh Bung Syarif*


Dengarkan kisah aduhai

Dendang prestasi Santri Dayah Terpadu Inshafuddin (DTI) di Bumi Iskandar Muda

Geliat prestasi Santri DTI merata diberbagai bidangnya

Mulai bidang Akademik, Olahraga, Seni dan MTQ antar santrinya

 

Dengarkan kisah aduhai

Dendang prestasi Santri Dayah Terpadu Inshafuddin (DTI) di Bumi Iskandar Muda

Fattahul Rizkan ukir prestasinya

Juara 3 MTQ Cabag Syarhil Qur`an Tingkat Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2023

Keluarga Besar DTI tentu ikut berbangga

Karna Santrinya terus ukir prestasi diberbagai aneka lomba

Krue semangat kami ucapkan, buat dewan guru/ustadz/ustazah DTI yang sungguh luar biasa

Mendidik generasi cerdas dan beraklakhul qarimah dengan gegap gempita dan riang gembira

Sapodang: “Santri Dayah Pinter dan Terpandang” ada disana

 

*Goresa Pena Ketua Komite Dayah Terpadu Inshafuddin, Mantan Aktivis`98, Alumni Lemhannas Pemuda Angatan I, Fungsionaris KAHMI Aceh, Kabid SDM dan Manajemen Disdik Dayah Banda Aceh

 

 

 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar